HP Officejet 4500 - Langkah 3: Periksa apakah perangkat lunak firewall memblokir komunikasi

background image

Langkah 3: Periksa apakah perangkat lunak firewall memblokir komunikasi
Jika Anda tidak dapat mengakses EWS dan yakin bahwa komputer dan perangkat HP,
keduanya memiliki koneksi aktif ke jaringan yang sama, perangkat lunak keamanan

Bab 7

130

Mengatasi masalah

background image

firewall mungkin memblokir komunikasi. Nonaktifkan setiap perangkat lunak keamanan
firewall yang berjalan di komputer Anda, kemudian coba akses kembali EWS. Jika Anda
dapat mengakses EWS, coba gunakan perangkat HP (untuk mencetak).
Jika Anda tidak dapat mengakses EWS dan menggunakan perangkat HP dengan firewall
tidak aktif, Anda perlu mengkonfigurasi ulang pengaturan firewall agar komputer dan
perangkat HP dapat saling berkomunikasi melalui jaringan. Untuk informasi lebih lanjut,
lihat

Mengkonfigurasi firewall agar bekerja dengan perangkat HP

.

Jika Anda dapat mengakses EWS, namun masih tidak dapat menggunakan perangkat
HP meskipun dengan firewall tidak aktif, coba aktifkan perangkat lunak firewall untuk
mengenali perangkat HP.