HP Officejet 4500 - Pemakaian daya

background image

Pemakaian daya

Perangkat pencitraan dan pencetakan Hewlett-Packard yang ditandai dengan logo ENERGY
STAR® telah memenuhi spesifikasi ENERGY STAR untuk perangkat pencitraan dari Badan

Apendiks A

168

Informasi teknis

background image

Perlindungan Lingkungan di A.S. Tanda berikut ini akan muncul pada produk-produk pencitraan
berkualifikasi ENERGY STAR:

ENERGY STAR adalah merek layanan terdaftar di A.S. dari EPA A.S. Sebagai mitra ENERGY
STAR, HP telah menetapkan bahwa produk ini memenuhi pedoman ENERGY STAR untuk efisiensi
energi.
Informasi lainnya mengenai produk pencitraan berkualifikasi ENERGY STAR tercantum di:

www.hp.com/go/energystar